TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala Tak Ada Kata Menyerah Sebelum Pengerasan Jalan Desa Karang Mekar Tuntas

    TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala Tak Ada Kata Menyerah Sebelum Pengerasan Jalan Desa Karang Mekar Tuntas
    Satgas TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala Lanjutkan Pengerasan Jalan

    BARITO KUALA - Tekad para TNI Satgas TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala bersama warga Karang Mekar, Kecamatan Mekar Sari, yakni pantang menyerah sebelum pengerasan jalan TMMD ke 113 Desa Karang Mekar tuntas.Kamis (02/06/2022)

    "Tak ada istilah menyerah sebelum pengerasan jalan ini selesai, " ungkap para Satgas TMMD ke 105 Kodim 1005/Barito Kuala.Pengerasan badan jalan ini adalah akses jalan masyarakat desa Karang Mekar  merupakan sasaran fisik TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala.

    Bapak Rusli (43), salah satu warga Desa Karang Mekar mengapresiasi tekat para anggota Satgas TMMD ke 113 Kodim 1005/Barito Kuala yang tak akan menyerah sebelum tuntas.Disamping itu jaga tekat anggota satgas membuat masyarakat desa Karang Mekar menjadi semangat dan saling bahu membahu menyelesaikan sasaran fisik tersebut. (PENDIM 1005)

    Batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    TMMD ke-113 Kodim 1005/Barito Kuala Beri...

    Artikel Berikutnya

    Kodim 1005/Barito Kuala Gelar Kegiatan Non...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan
    Menggali Keunggulan 20 Produsen Mobil Dunia: Perjalanan Inovasi dan Dominasi
    Dirkrimsus Polda Kepri Hadiri Kegiatan Konferensi Pers Penyelundupan Benih Bening Lobster Senilai 23,6 Miliar Rupian

    Ikuti Kami